Senin, 26 Maret 2012

kondensor tube tembaga atau titanium

secara ringkas saja,material pada tube di kondensor ada 2,yaitu tembaga atau titanium. masing-masing memiliki kelebihan dan kekurangan. kondensor banyak masalahnya adalah di air lautnya. sehingga material harus kuat pada korosi air laut. nah material itu adalah titanium. tapi gak cuma harus kuat ma air laut. tapi harus bisa melakukan perpindahan panas dengan baik. nah hal ini bisa dilakukan oleh tembaga. jadi kesimpulannya: material tembaga memiliki perpindahan panas yang bagus dari titanium. tetapi untuk ketahan air laut material temabaga sangat buruk.sehingga harus sering dilakukan pembersihan di kondensor. material titanium sangat bagus sekali oleh ketahanan air laut jadi pemeliharaannya pun jadi agak mudah,tetapi perpindahan panasnya buruk lebih bagus tembaga. dan satu lagi titanium hargnya sangat mahal. mengenai  kondensor akan terbit setelah ini,,,, enjoy

Share

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More